Selamat pagi sahabat blogger kali ini saya akan memposting sebuah artikel yang berjudul "Cara Merubah Warna Text Ketika di Blok" dan di kesempatan lainnya saya juga sudah memposting sebuah artikel yang berjudul "Plugin SEO". Oke seperti biasa tanpa banyak basa basi kita kembali ketopik
[1] Login blogger anda
[2] Buka Daftar Entri > Template > Edit HTML
[3] Centang Expand Template Widget
[4] Lalu cari kode ]]></b:skin> gunakan ( CTRL+F )
[5] Lalu masukan kode berikut dibawah kode yang sudah dicari tadi
::selection {background:#CCFF00; color: #FF0000 }
::-moz-selection {background:#CCFF00; color: #FF0000 }
::-webkit-selection {background:#CCFF00; color: #FF0000 }
[-] Kode yang berwarna Hijau adalah kode yang akan berubah saat text diblok.
[-] Kode yang berwana Merah adalah kode warna tulisan pada saat diblok.
[-] Sahabat blogger bisa mengganti warnya sesuai keinginan Color kode
[-] Setelah itu simpan Template dan lihat hasilnya
Sekian artikel saya mengenai Cara Merubah Warna Text Ketika di Blok semoga bermanfaat :)
nice share sob..
BalasHapusIjin nyoba nih ....
Silakan gan semoga berhasil dan bermanfaat :)
Hapussob. ajarin dong cara buat tombol Balas komentar seperti di blog ini..
BalasHapustlg di jawab ya :D
wah saya juga tidak tau gan kalau saya bawaan template -_-
Hapusehehhe maklum newbie